Giat KRYD Patroli QR 4103 - B dan Monitoring Aksi Vandalisme Di Wilkum Polsek KPC Polres CIKO

Polsek KPC Polres CIKO melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) 
JABARCENNA.COM | CIREBON - Unit Patroli QR 4103 - B Polsek KPC Polres CIKO melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dan Monitoring Aksi Vandalisme dalam rangka cipta kondisi diwilkum Polsek KPC Polres CIKO. Kamis (7/5/2020)

Dinformasikan Kapolsek KPC Polres CIKO AKP Sugiono SH bahwa Kegiataan Rutin Ops Kepolisian Polsek KPC melibatkan 3 (Tiga) personil yang dipimpin PS. Kasi Humas Polsek KPC Aiptu M. Ridwan.(PS.Kasi Humas), Aiptu Ade Mulyawan.(Kanit IK), Aiptu Endun Sanusi. (QR). 

Giat KRYD tersebut dengan dengan mengambil jalur yang dilalui mulai dari Mako Polsek KPC Jalan Perniagaan - kade-kade didalam Pelabuhan - Jln. Sisingamaharaja - Jln. Benteng - BAT - Jln Yos Sudarso, TPI Kejawanan dan kembali ke Mako Polsek KPC.

Melalui Kasubag Humas CIKO Kapolres Cirebon Kota AKBP Syamsul Huda, S.I.K, SH, M.Si menyatakan "giat ini guna monitoring terhadap aksi vandalisme di tembok pagar yang berada di pintu masuk pelabuhan perikanan nusantara kejawanan dan tembok pagar Jln. Ambon Komplek Pelabuhan Indonesai II Cab. Cirebon, serta dalam rangka antisipasi gangguan Kamtibmas dan juga melaksanakan Patroli Dialogis kepada Securty Pelabuhan Perikanan Nusantara Kejawanan Kota Cirebon, Securty RS. Pelabuhan Cirebon Kota Cirebon, Securty Pos 1 Pelabuhan Indonesia II Cab. Cirebon Kota Cirebon serta memberikan edukasi tentang pencegahan penyebaran virus Covid-19, ungkap AKBP Syamsul

Selain itu, pihaknya berkoordinasi untuk memberikan berbagi informasi tentang penyebaran dan pencegahan virus Covid-19 dan memberikan edukasi untuk selalu meningkatkan pengawasan keluar masuk kendaraan, orang dan barang.

Tidak hanya itu, guna mengantisipasi penyebaran virus Covid-19 tim patroli melaksanakan monitoring situasi di Jln. Ambon Komplek Pelabuhan Indonesia II Cab. Cirebon Kota Cirebon guna mengantisipasi tindak kriminal dimalam hari.


.Salam/Iwn

Unit Patroli QR 4103 - B Polsek KPC Polres CIKO melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dan Monitoring Aksi Vandalisme dalam rangka cipta kondisi diwilkum Polsek KPC Polres CIKO. Kamis (7/5/2020)